Tadabbur Alam di Pantai Hamadi

PressRelease – Dewan Kerja Masjid

Tadabbur alam sebagaiĀ salah satu cara untuk lebih mengenal tanda-tanda kebesaran Allah SWT dengan merasakan dan hadir langsung melihat ciptaan-Nya yang indah dan mengagumkan.

Ahad 26 Mei 2024, Majelis Taklim Masjid An-Nur PPI mengadakan kegiatan Tadabbur Alam di Pantai Hamadi Kota Jayapura.

Selain kegiatan silaturrahim, berbagai macam games juga turut meriahkan kegiatan tersebut. Kegiatan kali ini juga dirangkaian sebagai acara perpisahan oleh salah satu anggota Majelis Taklim yang berpindah tugas ke luar kota Jayapura.

Semoga dengan adanya kegiatan ini dapat mempererat tali silaturrahim.

Wassalam, Abepura, Senin 3 Juni 2024

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top